Workshop Membatik Khas Sidoarjo Pelestarian Budaya dan Pengenalan Warisan Lokal kepada Generasi Muda
Sidoarjo, – Kabupaten Sidoarjo semakin menunjukkan komitmennya untuk melestarikan warisan budaya dengan memperkenalkan batik tulis khas daerahnya kepada generasi muda.